klubpulsa

jontor

10 Tips Sukseskan Kerja Tim

24 August, 2009

Jika anda menerapkan elemen-elemen berikut ke dalam kerja tim anda, anda akan mendapati peningkatan umum kemampuan setiap individual, kelompok, dan keseluruhan organisasi untuk mengeksekusi rencana dan semua inisiatif.

- Ketahui bahwa eksekusi dimulai dari sebuah rencana.

- Pastikan semua rencana di sejajarkan dan dikoordinasikan dengan organisasi.

- Perjelas, perjelas, perjelas.

- Bangun harapan-harapan yang jelas.

- Jangan mengatur sampai hal terkecil karyawan yang memiliki pikiran wirausaha anda. Tapi, monitor mereka.

- Dorong karyawan anda untuk secara terbuka berbagi berita buruk.

- Seimbangkan antara analisis yang teliti dari suatu masalah dengan tindakan tegas untuk mengatasinya.

- Buat keputusan sedekat mungkin tindakan yang memungkinkan.

- Fasilitasi interaksi yang spontan maupun informal diantara para karyawan.

- Ubah sistem performa manajemen anda menjadi alat bisnis.




0 komentar:

About This Blog

  © Free Blogger Templates Columnus by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP